Tips menghadapi Virus komputer 100% mujarab!

Jumat, 09 Maret 2012 | komentar


Tips menghadapi Virus komputer!


Tips ini mungkin bermanfaat, terutama di saat komputer kita atau teman tiba-tiba "aneh".
Berikut ini adalah tips-tips mengantisipasi datangnya virus,yaitu sebaga berikut:

A) Selau behati hati terhadap file yang tidak dikenali
   Jika di dalam komputer sobat dan di flash disk terdapat file yang tidak sobat kenal dan
   namanya aneh-aneh segera hapus saja file terseebut, bisa saja itu adalah virus.


B) Buat Winsows explorer anda menampilkan seluruh file baik yang tersembunyi atau tidak
   termasuk nama ekstensinya. Hal ini karena serinhkali virus itu menyembunyikan dirinya
   sendiri yang asali dan menampilakn file samaran yang kelihatannya tidak berbahaya, virus
   juga sering mengelabui korbannya dengan caramenggantiikon yang sring sekali kita gunkan
   contohnya seperti ikon word, ikon folder dsb. padahal ketika kita lihat nama filenya ternyata
   berekstensi *.exe. Cara untuk buat windows explorer sobat menampilkan seluruh file baik yang
   tersembunyi atau tidak termasuk nama ekstensinya, caranya adalah: Buka windows explorer,
   pilih menu tools-> folder options, masuk ke tab view beri centang pada Show Hidden files and folder.
   Hilangkan centang pada Hide extensions for know file types dan pada Hidde protected opratingsystem
   files, kemudian klik OK. sesudah itu buat tamplian windows explorer menjadi detai dengan
   cara klik kanan view details.

C) Buat beberapa partisi pada komputer sobat
   Suatu tinadakan yang bodoh jika membuat komputer kita hanya punya satu partisi di c:\ (kecuali
   Jika harddisk-nya tidak mencukupi, seperti komputer jadul yang hanya punya 1 GB) Partisi
   harddisk sobat minimal menjadi 2 partisi, yakni C:\ dan D:\. simapan semua data" sobat selain di
   Partisi C:\, gunakan C:\ hanya untuk program" yang sobat instal,hal ini bertujuan untuk jika
   suatu saat komputer sobat rusak dan perlu instal ulang, maka data anda tidak akan hilang karena
   yang diformat/diinstal hanya partisi C:\. Saya anggap sobat semua bisa mempertisi harddisk, jika
   ada yang belum bisa silahkan tanya, akan saya postingkan.

D) Update anti virus secara kontinyu
   Update antivirus sobat minimal 2 minggu sekali. Hal ini bertujuan karena virus setiap hari selalu
   muncul virus baru.

E) Update juga windows sobat
   Update juga windows sobat secar berkala karena Windows OS memiliki beberapa celah yang berbahaya
   di update jika tidak ingin komputer sobat mengalami hal-hal yang tidak di inginkan.

F) Janagan suka meng-instal program-program yang tidak begitu diketahui
   Kalau sobat sama sekali belum pernah mengenalnya, sebaiknya jangan di instal karen aterkadang di
   program" tersebut terdapat spyware dan sebangsanya.

G) Kurangi browsing menggunakn Internet Explorer
   Hal ini betujuan karena browser IE amat rentan. lebih baik menggunakan Firefox/Opera untuk browsing.

H) Waspada terhadap e-mail yang tidak sobat kenal.



Semoga bermanfaat,,,,,,,
Share this article :

Posting Komentar